Kami adalah organisasi yang bergerak di bidang pengumpulan barang bekas meliputi kardus, kertas, plastik, kones, besi, dan kantong semen. Setelah menjadi pengumpul barang bekas, kami melebarkan usaha diproduksi box sendiri. Alur kerja UD Mugi Jaya adalah mengumpulkan barang bekas dari penjual roda, pabrik, dan penjualan perorangan. selanjutnya dijual kembali ke pabrik yang bergerak dibidang peleburan barang bekas. Pabrik peleburan yang bekerjasama dengan kami diantaranya adalah PT Fajar Paper Tbk, PT Aspex Kumbong, PT Indah Kiat Pulp and Paper dll.
Untuk menghubungi kami bisa melalui :
Cp : Alfiyan jaelani
Email : mugijayabox@gmail.com
Telp : 08159538096